Selain kerusakan pada tulisan, ubin hingga beberapa lampu juga rusak. Nah, saat dikonfirmasi, terkait hal ini, Plt. Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Karangasem, I Wayan Purna mengatakan bahwa tulisan Pantai Yeh Malet tersebut memang sengaja dilepas.
Pande Made Sucipta hingga kini masih terus mencari keberadaan pekak (kakeknya) I Nengah Widia, 80, yang hingga kini tak kunjung pulang. Lansia asal Desa Gegelang, Kecamatan Manggis itu sudah enam hari atau sejak Minggu (19/3) lalu meninggalkan rumah.
Gedung mal pelayanan publik (MPP) Jembrana yang mangkrak sejak selesai dibangun tahun dana 2019 lalu, rencananya akan dilanjutkan tahun 2023 ini. Dengan anggaran bantuan keuangan khusus (BKK) Provinsi Bali.
Selama perayaan Nyepi berlagsung, RSUD Karangasem menerima sebanyak 72 pasien. Dari jumlah tersebut, sebanyak 68 pasien masuk IGD umum dan 4 pasien masuk ke IGD kebidanan.
Rumah milik anggota kepolisian yakni Aiptu I Komang Wijana, 57, di Lingkungan Temega Pekarangan, Kelurahan Padangkerta, Kecamatan Karangasem ludes dilalap api pada Selasa (21/3) siang. Akibat kejadian itu, Polisi yang bertugas sebagai Panit Samapta di Mapolsek Karangasem itu mengalami kerugian mencapai setengah miliar lebih.
Musim kemarau sudah mulai. Nah, di Karangasem ada 37 desa yang terancam kesulitan air saat kemarau berlangsung. Hal itu diungkapkan Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Karangasem, IB Ketut Arimbawa dikonfirmasi, Selasa (21/3/2023).
Persatuan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Karangasem mengecam aksi warga negara asing (WNA) yang melakukan pelanggaran dengan melecehkan Gunung Agung yang sangat disucikan krama Bali.
Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA), I Gusti Ayu Bintang Darmawati mengunjungi Desa Bukit, Kecamatan Karangasem. Dalam kesempatan itu, menteri yang akrab disapa Bintang Puspayoga iti meminta para kaum perempuan bisa meningkatkan literasi agar berkembang.
Kepala BPTD Wilayah XII Bali di Pelabuhaan Padangbai I Nyoman Sastrawan mengatakan penutupan penyebrangan serta operasional Pelabuhan Padangbai tersebut akan dilakukan sejak pukul 03.00 Rabu (22/3) dini hari. “Jadi layanan penyebranga terakhir pada pukul 03.00 Rabu dini hari. Penutupan selama 24 jam,” ujarnya, Sabtu (18/3/2023).
Warga di Desa Jungutan gotong royong melakukan pelebaran akses jembatan daryrat yang terbuat dari bambu pada jalur pelintas Jungutan-Mumbul, Kecamatan Bebandem. Jembatan yang jebol akibat hujan deras pada November 2022 lalu itu diperlebar agar bisa dilintasi pengarak ogoh-ogoh saat malam pengerupukan Hari Raya Nyepi.