Direktur Utama BPJS Kesehatan Ali Ghufron Mukti mengungkapkan BPJS Kesehatan bekerja keras melakukan berbagai advokasi kepada Pemerintah Daerah agar seluruh penduduk di masing-masing wilayah dapat diintegrasikan dengan Program JKN-KIS.
Aplikasi Mobile JKN menyuguhkan berbagai macam fitur untuk memudahkan masyarakat mengakses beragam informasi tentang layanan, akses dan data kepesertaan.
Cukup dengan mengunduh aplikasi Mobile JKN, kemudian registrasi, peserta sudah dapat mengakses segala informasi mengenai Program JKN yang diselenggarakan BPJS Kesehatan.
Kepala BPJS Kesehatan Cabang Singaraja, Endang Triana Simanjuntak menjelaskan bahwa Desa UHC adalah desa yang sudah memiliki sistem jaminan sosial nasional secara komprehensif.Â
Dengan tugas yang dimiliki oleh Kader JKN sebagai pengingat dan pengumpul iuran, hal inilah yang memotivasi Yasa untuk turut berkontribusi menyukseskan penyelenggaraan program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN).
Kepala BPJS Kesehatan Cabang Singaraja, Endang Triana Simanjuntak mengungkapkan bahwa kegiatan pemeriksaan yang berkolaborasi dengan stakeholder salah satunya adalah Kejaksaan Negeri Buleleng bertujuan agar terciptanya efektifitas pelaksanaan pemeriksaan, sehingga diperlukan kerja sama dalam hal pendampingan dari aparat penegak hukum.
BPJS Kesehatan rutin melakukan customer visit, mengunjungi pasien peserta JKN di rumah sakit untuk memastikan seluruh peserta JKN terlayani dengan baik di fasilitas kesehatan